Loker Restoran Singapura 2024

restoran singapura

Anda suka melayani tamu? lowongan kerja restoran di singapura sebagai pelayan / waiter yang satu ini mungkin cocok untuk Anda. Jika anda ingin menjadi waiter profesional di singapura, ini adalah sebuah peluang emas yang sayang bila Anda lewatkan karena jarang sekali ada job ini.

Pelayan restoran atau biasa disebut sebagai waiter merupakan salah satu pekerjaan yang menyenangkan karena kita bisa berjumpa dengan banyak orang setiap harinya yang memiliki karakter berbeda beda.

Jika anda berbakat, Anda akan berpeluang menjadi kepala pelayan, supervisor dan bahkan bisa menjadi manager restoran. Sangat menarik bukan? Segera daftarkan diri anda sebelum job ini ditutup.

DESKRIPSI JOB

  • GAJI: 950$
  • Libur: 1 Kali / Minggu
  • Untuk laki – laki dan wanita

PERSYARATAN

Peryaratan wajib yang harus anda penuhi dan harus dipersiapkan sebelum melamar lowongan pekerjaan untuk menjadi pelayan restoran di singapura.

Job yang kami tawarkan semua resmi jadi Anda diharuskan untuk mengikuti prosedur. Adapun peryaratan wajib yang haru ada sebagai berikut:

  • KTP
  • KK
  • AKTE
  • IJASAH
  • Surat Ijin Keluarga
  • Umur 23 – 30 th
  • Tinggi Minimal 153 cm
  • Berat Badan Ideal

MOHON MAAF: JOB SAAT INI SUDAH PENUH

TIPS KERJA di RESTORAN SINGAPURA

Nah, jika anda berminat dengan lowongan kerja restoran di singapura ini ada baiknya Anda mengetahui beberapa tips yang wajib diperhatikan dan diterapkan sebelum melamar atau saat sudah bekerja. Ini dikarenakan restoran yang membuka lowongan kerja adalah retoran yang sudah meiliki nama dan reputasi baik.

  1. Penampilan Bersih dan Rapi

    Untuk menjadi pelayan restoran di singapura, Hal yang pertama harus diperhatikan adalah penampilan. Penampilan yang rapi dan bersih menjadi tuntutan awal untuk bekerja dibidang ini.

    Penampilan yang menarik, bersih dan rapi sangat mendukung pekerjaan sebagai pelayan restoran karena setiap pengnjung restoran yang datang akan memberikan kesan pertama restoran dari penampilan pelayannya.

  2. Sopan dan Ramah

    Menjadi seorang restoran terutama di negara singapura harus memiliki kesopanan dan keramahan. Dengan kesopanan dan keramahan dari pelayan membuat para pengnjung akan betah dan membuatnya kembali lagi di kemudian hari. Anda harus mempunyai sopan santun dalam berbicara, murah senyum dan ramah.

  3. Disiplin Kerja

    Pada saat jam masuk kerja harus tepat waktu, Hal ini juga berlaku di semua pekerjaa. Kebiasaan terlambat masuk kerja adalah sesuatu yang sangat dibenci oleh atasan bahkan teman kerja Anda. Datang kurang lebih 30 menit sebelum jam masuk kerja dimulai, sehingga kesan baik akan tertanam pada teman dan atasan Anda.

  4. Menulis Dengan Rapi

    Saat anda bekerja di restoran singapura nantinya, Anda harus bisa menulis dengan rapi. Ini dikarenakan seorang waiter harus bisa melakukan pekerjaan taking order dengan baik. Tulisan yang rapi dan mudah dibaca adalah salah satu persyaratan wajib karena untuk kemudahan dalam membaca order.

LIHAT JUGA: GAJI TKI di SINGAPURA

Itu dia 4 tips bekerja di restoran singapura untuk menjadi pelayan (waiter), Tips tersebut harus anda perhatikan dan di terapkan pada saat anda bekerja. Ini demi kelancaran Anda bekerja.

Tentunya anda tidak mau gara – gara tulisan anda tidak bisa dibaca, Anda dipecat dari pekerjaan. Hal simpel yang bisa merusak karir anda dan sangat disayangkan pastinya jika itu sampai terjadi mengingat job ini memiliki gaji yang terbilang tinggi di singapura.